Puncak Gunung Duwur Kebumen
Puncak Gunung Duwur
Anda hobi mendaki gunung? Nah, kalau ke Kebumen anda juga bisa coba untuk menaklukkan gunung Duwur. Kalau dalam bahasa jawa, Guwur berarti tinggi. Nah anda bisa melakukan trekking di puncak gunung duwur yang terletak di Desa Watukelir, kecamatan Ayah, gunung ini tingginya memang hanya 500 mdpl. Dari atas sini kita bisa bisa melihat luasnya samudera Hindia. Luasnya Samudera Hindia yang terhampar di bagian selatan tampak istimewa, dihiasi dengan pembatas berupa garis pantai dan cakrawala. Untuk sampai ke puncaknya, setidaknya kamu perlu trekking selama satu jam melalui medan tanah berbatu. Karena belum ada jalur pendakian resmi, harap berhati-hati dan tinggalkan tanda sebagai penunjuk saat kamu pulang nanti.Spot camping di puncak Gunung duwur
Jalur menuju ke puncak Gunung Duwur |